ILMU KOMUNIKASI


Komunikasi adalah suatu kajian ilmu yang sangat luas dan intens, karena  dalam kehidupan sehari-hari kita tidak pernah lepas dari komunikasi. Tapi jangan kira kalau ilmu komunikasi itu cuma pelajaran ngomong doang! Tahu nggak, kalau komunikasi itu ada banyak macam nya, mulai dari komunikasi intrapersonal (dengan diri sendiri), komunikasi interpersonal (dengan orang lain), komunikasi kelompok, komunikasi organisasi, hingga komunikasi massa. Ilmu Komunikasi ini adalah induk dari ilmu turunannya yang lain seperti Jurnalistik, Penyiaran, Hubungan Masyarakat (Public Relation), Komunikasi Pemasaran, Desain Komunikasi Visual, Periklanan (Adveritising), Performing Arts Communication, dan lain-lain. Pada program studi Ilmu Komunikasi kita diajarkan tentang bagaimana proses penyampaian pesan agar menjadi efektif dan dapat mencapai sasaran yang dituju. Lulusan program studi Ilmu Komunikasi akan mendapatkan gelar Sarjana Ilmu Komunkasi (S.I.Kom).

Comments

Popular posts from this blog

KOTA NABIRE "THE CITY OF ORANGE"

MY PROFILE

UMM